Kapolri Penuhi Janji Pengobatan Sinta Aulia

    Jakarta - Kapolri, Jenderal Polisi Drs. Listyo Sigit Prabowo, M.Si., memenuhi janjinya untuk mengunjungi Sinta Aulia, seorang anak perempuan penderita tumor kaki di RS Bhayangkara TK. I R. Said Sukanto, Kramat Jati, Jakarta Timur, Minggu (20/02/2022). 

    Sebelumnya Sinta Aulia viral dalam videonya di media sosial (medsos) dengan memakai seragam polisi cilik serta memajang foto Kapolri di sampingnya. Ia meminta bantuan Kapolri untuk bisa membantu pengobatan atas penyakit yang dideritanya. 

    Mengetahui hal itu, menyentuh hati Kapolri untuk membantu pengobatan bocah perempuan asal Desa Samaran, Kecamatan Pamotan, Kabupaten Rembang, Jawa Tengah. Kapolri pun merespon dan melakukan video call dengan Sinta. Kemudian, Kapolri memerintahkan jajarannya untuk membawa Sinta menuju RS Polri Kramat Jati untuk mendapatkan perawatan terbaik pada pada Sabtu (19/2).

    <iframe src="//www.youtube.com/embed/-TjU73Gu6fU" frameborder="0" allowfullscreen="allowfullscreen"></iframe>

    Jakarta
    Hariyono

    Hariyono

    Artikel Sebelumnya

    Pemerintah Cabut izin Usaha Pertambangan...

    Artikel Berikutnya

    Novita Wijayanti Apresiasi Progres Pembangunan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVny Nagari!
    Ratusan Warga Gruduk Kantor Desa Sindangjaya    Mangunjaya
    Jejak Sejarah Abdul Kahar Muzakkar di Desa Lanne, Pangkep: Gua Tagari Jadi Saksi Perjuangan DI/TII
    Pelaku Penganiayaan di Mataram Berhasil Diamankan Kurang dari 2x24 Jam
    Babinsa 1311-02/BS Kopda Hasmad Cek Harga Sembako Sekaligus Imbau Warga Jaga Kebersihan Pasar dan Lingkungan Desa Sainoa

    Ikuti Kami